na INLIS000000000000205 20230222124038 0010-0223000205 ta 230222 g 0 ind 978-602-296-217-5 338.04 338.04 ENG u Enggar Mahiswan Untung puluhan juta dari bisnis anti expired : kiat jadi wirausawahan sukses dalam bisnis handmade / Enggar Mahiswan; editor, Dias Cetakan I, 2016 Yogyakarta : Flashbooks, 2016 160 : ilus. ; 20 cm Bisnis Kewiraswastaan Dias halaman 155-158 Banyak cara untuk berbisnis. Salah satu yang menjanjikan adalah bisnis barang yang awet, tidak basi, dan tanpa kedaluarsa. Selain jenis binis yang dipilih, ada baiknya jika wirausahawan mengetahui tentang seluk-beluk dunia bisnis, mulai dari manajemen, marketing produk, dan lain sebagainya. Buku ini hadir untuk mengupas segala hal tentang bisnis anti kedaluarsa. Semua bisnis tersebut sangat mudah dan murah, tetapi menghasilkan keuntungan yang melimpah. Di antaranya usaha konveksi, jam kayu, tas rajut, miniatur kapal, sandal mendong, dan lain-lain.